Minggu, 21 Januari 2024

Budaya Tari Bali

                         
sumber:www.google.com

       Tari Kecak

Berbicara mengenai tarian tradisional Indonesia, semuanya memiliki sejarah dan nilai luhur masing-masing. Salah satu seni tari yang dimiliki dan perlu dilestarikannya adalah Tari Kecak. Tarian ini mempunyai cerita, sejarah, hingga filosofi tarian khasnya. 

Tarian tersebut berasal dari Pulau Bali. Pulau yang terkenal akan destinasi wisata yang cukup banyak tersebut, memiliki tarian yang unik bernama Kecak. Dengan keunikan menjadikan tarian tersebut disukainya oleh beberapa masyarakat pendatang yang berminat untuk mempelajarinya

sumber:www.google.com



Cak, Cak, Cak” itulah suara khas yang biasa kamu dengar ketika melihat pertunjukan Tari Kecak Bali. Tarian Kecak ini merupakan sebuah seni drama tari yang diperankan oleh 50 sampai 150 orang penari. 

Sesuai dengan namanya tari ini, terdiri dari para penari yang sebagian besar yaitu pria yang duduk bersila membentuk sebuah lingkaran. Pakaian yang dikenakannya tersebut berupa kain sarung dan kain kotak yang memiliki warna hitam putih seperti papan catur yang diikatkan melingkar ke pinggang penari.

Bagi kamu yang berwisata atau bertempat tinggal di Bali, tentunya sudah tidak asing lagi dengan Tari Kecak. Tarian ini yang dipertunjukkan ketika ada acara, tamu, ataupun lainnya. Rupanya menarik para simpatik para penonton atau pengunjung yang datang melihatnya. Namun, dibalik kepopulerannya tarian tersebut, tersimpan sebuah asal, sejarah, makna, serta beberapa properti yang digunakannya dalam tarian ini.

sumber: https://www.gramedia.com/literasi/sejarah-asal-tari-kecak/

Raymond 9D/14

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pakaian Tradisional Jogja

    Jogja terkenal dengan kekayaan kebudayaannya,mulai dari makanan tempat wisatanya dan pakaiannya. Karena adat istiadat yang masih dijaga ...